INFOGRAPHIC - Daftar Desa di Kaltim Dikunjungi Mendes PDT di Desember Ini

Grafis agenda kunjungan Mendes PDT Yandri Susanto di Kaltim/ avnmedia.id

AVNMEDIA.ID - Desember 2024, Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto akan melakukan kunjungan kerja ke Kalimantan Timur (Kaltim).

Di Bumi Etam, Yandri Susanto diagendakan akan datang ke beberapa desa yang ada di Kutai Timur serta Kutai Kartanegara.

Selain mengunjungi desa, ia juga dipersiapkan untuk hadir pada agenda lainnya.

Meliputi pembentukan asosiasi petani sawit, penyerahan dump truck dari perusahaan kepada warga, simbolis penyerahan BPJS kepada penerima manfaat, serta dialog dengan warga setempat.

“Kegiatannya akan dimulai dari tanggal 4 – 6 Desember 2024 nanti, rutenya dimulai dari Kutim terlebih dahulu hingga menuju Loa Kulu kurang lebih selama 3 hari,” ungkap Penggerak Swadaya Masyarakat (PSM) DPMPD Kaltim, Noor Agustina.

Grafis agenda kunjungan Mendes PDT Yandri Susanto di Kaltim/ avnmedia.id
Grafis agenda kunjungan Mendes PDT Yandri Susanto di Kaltim/ avnmedia.id
Grafis agenda kunjungan Mendes PDT Yandri Susanto di Kaltim/ avnmedia.id
Grafis agenda kunjungan Mendes PDT Yandri Susanto di Kaltim/ avnmedia.id
Related News
Recent News
image
Advertorial Naik Level! Videografer Kukar Kini Bisa Dapat Sertifikat Resmi
by Adrian Jasman2025-05-05 14:21:00

Tak hanya di Tenggarong, program ini juga akan diperluas ke seluruh kecamatan di Kukar, termasuk daerah-daerah terpencil seperti Tabang dan Kembang Janggut.

image
Advertorial Menuju Sebulu Bersih: Armada Sampah Ditambah, Edukasi Ditingkatkan
by Adrian Jasman2025-05-03 18:37:00

Camat Sebulu, Edy Fachruddin, menyampaikan bahwa pihaknya tengah fokus menambah armada pengangkut sampah dan membangun fasilitas pendukung, termasuk tempat pembuangan sementara (TPS) terpadu..