Potret Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), H. Sunggono dan jajarannya meresmikan acara Pesta Laut Pesisir Nusantara 2025/ Foto: HO
Sekda Kukar Buka Pesta Laut 2025 di Samboja, Dorong Budaya Maritim dan Ekonomi Kreatif
by Redaksi 2025-04-12 10:20:18

H. Sunggono, Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), secara resmi membuka gelaran Pesta Laut Pesisir Nusantara 2025 yang berlangsung di Lapangan Pasar Kuala Samboja, Kecamatan S

Sambut IKN, Dispora Kaltim Kembangkan Keterampilan Pemuda dengan Luncurkan Program Pelatihan

Wawancara Rusmulyadi, Sub Koordinator Kepemimpinan, Kepeloporan, dan Kemitraan Pemuda Dispora Kaltim oleh Tim Redaksi pada Kamis (24/10/2024)/AVNMEDIA.ID

“Oleh karena itu, kami berfokus pada pelatihan soft skill seperti desain grafis, digital marketing, hingga pengolahan hasil laut,” jelasnya lebih lanjut.

Salah satu program yang telah dilaksanakan dengan sukses adalah pelatihan pengolahan produk perikanan, seperti pembuatan kerupuk dan sosis berbahan dasar hasil laut dan sungai.

Melalui pelatihan ini, para pemuda dibekali dengan kemampuan untuk menciptakan produk bernilai jual tinggi yang dapat mereka pasarkan.

“Kami ingin pemuda memiliki kemampuan soft skill yang dapat menunjang mereka untuk berwirausaha. Dengan skill yang mereka miliki, mereka bisa mengembangkan usaha dan menjual produk yang dihasilkan,” tutur Rusmulyadi.

Pada tahun 2024, Dispora Kaltim menargetkan 3.500 peserta pelatihan, dan sejauh ini telah melatih sekitar 3.400 pemuda.

“Tinggal beberapa pelatihan lagi yang akan dilakukan di daerah Sepaku pada awal November. Kami akan mengadakan pelatihan desain grafis dan digital marketing di sana,” tambah Rusmulyadi.

Related News
Recent News
image
Advertorial Anak Muda Mau Usaha? Yuk Gabung Klinik WPM Dispora Kukar!
by Adrian Jasman2025-04-25 10:12:00

Program ini menjadi salah satu sarana pembinaan dan pemberian bantuan bagi pemuda pelaku usaha.

image
Advertorial Tantangan Pelaksanaan Program MBG di Kukar: Akses ke Daerah Hulu Jadi Sorotan
by Redaksi2025-04-20 11:32:09

Meski secara prinsip program ini membawa manfaat besar untuk pemenuhan gizi anak didik, pelaksanaannya di Kukar tidak serta-merta mudah dilakukan.