Tak Lagi di Lapangan, Ini 7 Mantan Pemain Timnas Indonesia Sukses Jadi Pebisnis

POTRET - Greg Nwokolo/IST

Selain itu, Dedi membuka kedai kuliner Dado de Ceker and Wings yang menyajikan menu ceker dan sayap ayam. 

Di masa pandemi, ia juga memproduksi masker dan pakaian bersama istrinya sebagai alternatif pendapatan. 

Sebelumnya, Dedi sudah memiliki usaha kos-kosan di Jatinangor yang berkembang pesat karena dekat dengan kampus.

6. Greg Nwokolo

Greg Nwokolo, mantan penyerang naturalisasi Timnas Indonesia, dikenal aktif mengembangkan berbagai usaha di luar dunia sepak bola profesional.

Setelah pensiun dari dunia sepak bola profesional, Greg merambah berbagai usaha.

Salah satu usaha yang dijalankan Greg adalah bisnis clothing yang berkolaborasi dengan brand sepatu. 

Ia juga memiliki barbershop yang dikenal dengan nama Barberpassion Kim, yang berlokasi di Jalan Sulanjana No. 5, Bandung.

7. Irfan Bachdim

Irfan Bachdim, mantan pemain Timnas Indonesia yang dikenal dengan gaya bermainnya yang enerjik dan penampilannya yang menawan, kini telah beralih ke dunia bisnis setelah pensiun dari sepak bola profesional. 

Selain berinvestasi di properti, Irfan Bachdim juga menjalankan usaha di bidang fashion bersama sang istri, Jennifer Kurniawan.

Bersama Jennifer, Irfan Bachdim mendirikan bisnis pakaian yang menjual berbagai produk, seperti t-shirt, celana, dan topi melalui platform online di Bachdim.com. 

Mereka menawarkan koleksi pakaian untuk anak-anak hingga dewasa, dengan desain yang simpel dan kasual, mencerminkan gaya hidup mereka yang santai namun tetap stylish.

Selain itu, Irfan Bachdim juga berinvestasi di sektor properti dengan membangun vila di Bali. (fun/apr)

Related News
Recent News
image
Trending Tak Kendor Sampai Perempat Final Liga Champions 2024/2025, Barcelona Digadang-gadang Bakal Angkat Trofi
by Redaksi2025-04-13 09:24:03

Di bawah komando Hansi Flick, Barcelona mengukir 9 kemenangan dan hanya sekali bermain imbang dari total 10 laga hingga babak perempat final.

image
Trending Petani Jadi Korban Sistem Ekonomi Selama Puluhan Tahun, Prabowo Tekad Ubah Keadaan
by Redaksi2025-04-12 11:02:10

Selama puluhan tahun, petani Indonesia kerap menjadi pihak yang dirugikan dalam sistem ekonomi yang timpang